Tambolaka, Pasolapos.com – Nasib Naas Seorang warga Parona Baroro Dusun satu Desa Waikaninyo Kecamatan Kodi Bangedo Kabupaten sumba Barat Daya Atas Nama Ndara Jama(Almarhum).

Secara Misteri dikhabarkan diduga Menghilang dan Tenggelam di Laut, sudah satu Minggu lebih belum ditemukan Jenasahnya, menghilang dari rumahnya Sejak hari sabtu tanggal (28, 09,2021) disekitaran muara Laut wilayah Desa Waikaninyo dekat wilayah Desa pero Konda.
Hal ini di sampaikan oleh Seorang Nelayan warga Desa Waikaninyo,Paulus Lendu Warga Kampung Manu Longge, Tetangga Kampung yang juga sebagai Keluarga Korban, Senin (04/10/2021).
Sambung Paulus Lendu seorang warga Nelayan disekitaran wilayah tempat Dugaan Menghilang dan Tenggelam di Laut, Awal Kejadian, Almarhum pada hari sabtu tanggal (28/09/2021), sekitaran Pukul 04.00 Pergi kelaut, Karena pada hari itu tepat pas meting, Karena Almarhum selain sebagai petani kebun juga sebagai Nelayan yang Rajin memburu Gurita di Laut saat meting, Kebetulan pada hari sabtu pas meting sampai Malam, sampai hari minggu pagi Almarhum tidak Kembali kerumahnya, hingga Keluarganya Panik dan Meminta bantuan kepada Nelayan untuk mencari didalam Laut, Mulai dari pero Konda sampai di wilayah Gaura Sumba Barat, dan dari Pero Konda sampai ke Kodi Utara wilayah Laut tetap tidak menemukan sampai selama satu Minggu.
Hingga akhirnya Keluarga Korban Dugaan Tenggelam, mengambil tindakan dan keputusan secara adat Menguburkan tempat sirih pinang (istilah Kodi Tonong Kaleku)
Hingga pada hari sabtu tanggal (02,10, 2021),secara adat Resmi lakukan acara Penguburan( istilahnya Menguburkan tempat sirih pinang) serta seluruh Pakaian, barang barang Milik Almarhum di masukan dalam Kuburan, Tutupnya.
Red(Paul/Rafael).